Penerapan Bimbingan Kelompok dengan Teknik Modeling Simbolis untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa
Abstract
Penelitian ini menelaah tentang cara menangani motivasi belajar siswa melalui teknik modeling simbolis dalam kegiatan bimbingan kelompok pada peserta didik kelas X IPS 3 SMA Laboratorium Percontohan UPI. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan prosedur penerapan bimbingan kelompok dengan teknik modeling simbolis yang dapat meningkatkan motivasi belajar siswa di Kelas X IPS 3 SMA Laboratorium Percontohan UPI tahun pelajaran 2018/2019 dan untuk menganalisis dampak penerapan bimbingan kelompok dengan teknik modeling simbolis terhadap peningkatan motivasi belajar siswa di Kelas X IPS3 SMA Laboratorium Percontohan UPI tahun pelajaran 2018/2019. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Analisis data menggunakan deskriptif komparatif membandingkan kondisi sebelum pemberian tindakan dan setelah pemberian tindakan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: adanya peningkatan yang berarti. Peningkatan tersebut dapat dilihat pada hasil observasi dan pengisian inventori. Hal ini terbukti dari keberhasilan peserta didik dalam mengikuti kegiatan layanan bimbingan kelompok siklus pertama ke siklus ketiga motivasi belajar meningkat. Kesimpulan penelitian ini adalah penerapan bimbingan kelompok dengan teknik modeling simbolis pada peserta didik kelas X IPS 3 SMA Laboratorium Percontohan UPI dapat meningkatkan motivasi belajar siswa.
References
Djamarah, Syaiful Bahri. 2011. Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka Cipta.
Gunarsa, S. D. 1989. Psikologi Perkembangan Anak dan Remaja. Jakarta: BPK. Gunung Mulia.
Hamalik, Oemar. 2014. Psikologi Belajar & Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algensindo.
Hurlock, E.B. 1991. Psikolgi Perkembangan Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan (Terjemahan oleh Istiwidayanti dan Soedjarwo). Jakarta: Penerbit Erlangga.
Lilis Ratna Purnamasari, “Teknik-teknik Konseling”, Fakultas Negeri Semarang, 2012.
Nandang Rusmana. 2009. Bimbingan Dan Konseling Kelompok Di Sekolah. Bandung: Rizqi Press.
Nursalim, M. (2005). Strategi Konseling. Surabaya: UNESA.
Oyon. 2011. Teknik Modeling. (Online). Http://Kangmasoyon.blogspot.com/ (diakses 09 Mei 2018)
Prayitno, 1995. Layanan Bimbingan dan Konseling kelompok (Dasar dan Profil),Jakarta: Ghalia Indonesia.
Prayitno. 2004. Layanan Bimbingan Kelompok dan Konseling Kelompok. Padang: Jurusan Bimbingan dan Konseling Universitas Negeri Padang.
Purwanto, Ngalim. 2013. Psikologi Pendidikan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya Offset.
Sardiman, A.M. 2010. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali Pers.
Santrok, J. W. 2003. Adolescence (Perkembangan Remaja). Terjemahan. Jakarta: Penerbit Erlangga.
Siregar, Eveline dan Hartini Nara.2014. Teori Belajar dan Pembelajaran.Bogor: Ghalia Indonesia.
Surya, M. 2003. Psikologi Konseling. Pustaka Bani Quraisy: Bandung.
Umar, A dan Kaco, N. 2008. Penelitian Tindakan Kelas. Makassar: Badan Penerbit UNM
Yusuf, A.M. 2005. Metodologi Penelitian Dasar-Dasar Penelitian Ilmiah. Padang: UNP Press.
Copyright (c) 2020 Sitti Nurkia, Sulkifly

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to copy and redistribute the material in any medium or format with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal and also allows to remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially with contributions under the same license as the original.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
- Privacy Statement
The names and email addresses entered in this journal site will be used exclusively for the stated purposes of this journal and will not be made available for any other purpose or to any other party.









