Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Motivasi Belajar Peserta Didik Program Kesetaraan Paket B

  • Febrianti Usman Universitas Negeri Gorontalo
  • Rapi Us. Djuko Universitas Negeri Gorontalo
  • Zulkarnain Anu Universitas Negeri Gorontalo
Keywords: Motivasi belajar, faktor intrinsik, faktor ekstrinsik

Abstract

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa faktor yang mmempengaruhi motivasi belajar peserta didik program paket B ada dua yaitu faktor intrinsik yang meliputi aspek kesehatan, perhatian, minat, dan bakat, sedangkan faktor ekstrinsik meliputi metode mengajar, alat pembelajaran, dan kondisi lingkungan. Namun dari hasil penelitian faktor yang dominan mempengaruhi motivasi belajar peserta didik program paket B yaitu faktor intrinsik (perhatian dan minat), dan faktor ekstrinsik (metode mengajar dan alat pembelajaran). Sebagian peserta didik program paket B Kurang memperhatikan pembelajaran yang disampaikan tutor, karena menurut mereka cara penyampaian materi yang diberikan terkesan membuat peserta didik kurang bersemangat  dan tidak memperhatikan apa yang diajarkan. Selain itu juga dipengaruhi oleh fasilitas pembelajaran yang masih kurang, dalam kegiatan pembelajaran hanya menggunakan metode ceramah tanpa didukung oleh alat atau media pembelajaran kainnya yang menarik perhatian peserta didik.

References

Arifin, Anwar. (2007). Memahami Paradigma Baru Pendidikan Nasional dalam Undang-Undang Sisdiknas. Jakarta: DitjenKelembagaan Agama Islam Depag RI. Bandung: Alfabeta.

Kristanto, V. H. (2018). Metodologi Penelitian Pedoman Penulisan Karya Tulis Ilmiah (KTI). Yogakarta: CV Budi Utama

Milles, M. B, & Huberman A. M. (2013). Qualitative Data Analisis (Terjemahan). Jakarta: UI Press

Noor Juliansyah. (2011). Metodologi Penelitian: Skripsi, Tesis, Disertasi, dan Karya Ilmiah. Jakarta :Kencana.

Slameto. (2010). Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya. PT: Rineka Cipta.

Published
2022-08-30
Section
Articles