Peran Media Sosial Dan Marketplace Instagram Dalam Peningkatan Ekonomi Di Kalangan Wirausawan Muda Gorontalo

  • Puspita Djailani Universitas Negeri Gorontalo
  • Zulkarnain Anu Universitas Negeri Gorontalo
Keywords: Sosial media, wirausawan, pemasaran

Abstract

Era zaman sekarang ini semua lapisan kalangan masyarakat penggunaan dari social media ini banyak didominasi oleh para kalangan kaum muda milenial.  sebelumnya social media  hanyak digunakan untuk keperluan komunikasi jarak jauh dan juga serta akan  kebutuhan aktifan aktivitasnya pribadi di dunia maya para kaum muda ini, namun kini social media pun menjadi bertambah fungsi untuk digunakan oleh sebagian para kaum muda yang sedang berkecimpung dalam dunia kewirausahaan guna digunakan media  sebagai pemasaran jualan mereka. Fenomena penggunaan social media yang digunakan sebagai media pemasaran ini didapati juga di lingkungan para anak muda wirausawan gorontalo yang memanfaatkan inovasi teknologi informasi tersebut yang terbukti berdampak dalam peningkatan hasil jualan usaha mereka. Riset ini dilakukan untuk mengetahui kemanfaatan penggunaan media pemasaran online berupa aplikasi instagram oleh para wirausaha muda di daerah gorontalo. Pendekatan penelitian ini yakni secara kualitatif deskriptif dengan pengumpulan datannya melalui observasi, wawancara, serta kajian terhadap literature-literatur pustaka online yang dapat dipercaya.

References

Adinda, A. P. (2022). Arti Penting Kewirausahaan dalam meningkatkan Kreativitas Bisnis. Jurnal Informasi Keagamaan, Manajemen, dan Strategi: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam (IKamaS), 2(2), 191-197.

Adlini, M. N., Donda, A. H. Yulinda, S., Chotimah, O., & Merliyana, S. J. (2022).Metode Peneltian Kualitatif Studi pustaka. EDUMASPUL:Jurnal Pendidikan, 6(1), 974-980.

Ambarwati,A.,&Sobari,I.S.(2020).Membangun jiwa kewirausahaan di Era Milenial Bagi Mahasiswa Institut Stiami Kampus Tangerang Selatan.Jurnal Komunitas:Jurnal Pengabdian Masyarakat,2(2), 140-144.

Chandra, S. V., & Sari, W.P. (2022). Analisis Komunikasi Pemasaran dalam pengembangan Brand Melalui Perspektif Teori AIDA( Studi Kasus Hotel Harper Cikarang). Kiwari,1(2), 370-376

Hadi, S.Z., & Kusdibyo, L. (2021).Persepsi Konsumen Milennial Terhadap Pemasaran Fashion Digital. In Prosiding Industrial Research Workshop and National Seminar (Vol.12,pp. 997-10002)

Hazrah,Siti.(2022).Penggunaan Media Sosial Facebook Sebagai Media Pemasaran Produk.MABIS:Jurnal Manajemen Bisnis Syariah, 2(1).

Hidayat, T., & Nawawi, Z. M. (2022). Strategi Menumbuhkan Jiwa Kreatif dan Inovatif dalam Kewirausahaan. Action Research Literate (ARL), 6 (1), 62-69.

Nugroho, T. A., & Azzahra, F. C. (2022). Pemanfaatan Instagram sebagai Media Promosi Social Commerce usaha bro. Do. Jurnal Pustaka Komunikasi, 5(1), 136-149.

Nurussofiah,F.F., Karimah, U., Khodijah, S.,& Hidayah, U. (2022). Penerapan Media Sosial Sebagai Media Pemasaran Online Di Era Globalisasi. Development:Journal of Community Engagement, 1(2), 127-143.

Winarti,.C.(2021). Pemanfaatan Sosial Media oleh UMKM Dalam Memasarkan Produk di Masa Pandemi Covid-19.Universitas Negeri Tanjungpura, 195-206.
Published
2022-02-22
Section
Articles